Cordova Mobile Apps
Mengatasi Error Saat Memasang Plugins Crosswalk WebView

Mengatasi Error Saat Memasang Plugins Crosswalk WebView

Oleh | Minggu, 12 Agustus 2018 16:38 WIB | 2.377 Views | Comments 2018-08-12 16:38:44

Seperti kita ketahui, salah satu cara untuk meningkatkan performa mobile apps khususnya android yang didevelop menggunakan Cordova ataupun Phonegap adalah dengan cara menggunakan Crosswalk WebView untuk menjalankannya di device. Beberapa error yang muncul biasanya berhubungan dengan Grandle, sebuah tools dari Android Studio yang dapat diintegrasikan dengan Cordova.

Bila terjadi error seperti:
Execution failed for task ':app:processArm64DebugResources'.

Error seperti diatas biasanya disebabkan karena ketidakcocokan antara grandle dan plugin dari Crosswalk Webview, untuk mengatasinya, saya mencoba menggunakan cara:

cordova plugin add cordova-android-support-gradle-release --variable ANDROID_SUPPORT_VERSION=27.+

Selanjutnya anda boleh untuk build ulang atau run kedalam device anda.  Semoga masalah anda juga terselesaikan, selamat mencoba


Baca atau Download PDF Adi Sumaryadi - Bicara IT dan Internet







Mungkin anda tertarik menonton video tentang Mau Jadi Orang IT? Inilah Peta Jalan atau Roadmap yang Harus Ditempuh


Cordova Mobile Apps Lainnya
Membuat Paket Bundle Apps Android (AAB) Di Cordova
Selasa, 08 Maret 2022 22:21 WIB
Membuat Paket Bundle Apps Android (AAB) Di Cordova